Kamis, 01/01/1970 07:00 WIB
Komisi VIII: Fatwa MUI HArus Lebih Selektif Lagi
JAKARTA_DAKTACOM: Wakil Ketua Komisi VIII, Sodik Mudjahid meminta MUI lebih selektif dalam mengeluarkan Fatwa.
"Fatwa MUI yang dikeluarkan harus berdampak luas dan juga mampu menterjemahkan segala hal yang belum jelas kedudukannya dalam quran maupun sunnah Nabi," ungkap Sodik dalam siaran persnya, Selasa (6/6).
Sodik menilai Perkara-perkara yang sudah sangat jelas kedudukannya dalam quran dan hadits seperti larangan berdusta, larangan fitnah, larangan menyebarluaskan kebencian baik langsung ataupun dalam Sosial Media tidak perlu lagi fatwa MUI.
"Sebaiknya MUI lebih meningkatkan sosialisasi dan edukasi untuk memenuhi tuntutan quran dan sunnah tersebut agar ummat smakin faham dan semakin patuh kepada nilai-nilai ajaran islam baik yang sudah difatwakan maupun yg tertuang di dalam Al Quran dan hadits," katanya.
Sebelumnya MUI mengeluarkan fatwa mengenai hukum bermuamalah melalui sosial media.
Dalam fatwa tersebut, MUI mengharamkan perbuatan gibah (membicarakan keburukan atau aib orang lain), fitnah, adu domba, dan penyebaran permusuhan atas dasar SARA.
MUI juga mengharamkan aksi bullying, penyebaran hoaks serta informasi bohong meskipun dengan tujuan baik, menyebarkan materi pornografi, kemaksiatan, dan segala hal yang terlarang secara syar'i.
Reporter | : | |
Editor | : |
- Pasangan Heri - Sholihin Komitmen Bangun Perubahan Untuk Kota Bekasi
- Setia Prabowo: Bersyukur Jika Romo Syafi’i Terpilih di Kabinet Zaken Prabowo
- Pasangan Heri - Sholihin Deklarasi Maju Pilkada Bekasi, Ini Janjinya
- Din Syamsuddin Rencanakan Aksi Besar dengan Dukungan TNI untuk Bela Palestina
- Peringati HUT Golkar ke 59 DPD Golkar Kota Bekasi Ajak Para Kader dan Simpatisan Bershalawat
- PKS Kota Bekasi Sesalkan Sikap Pemkot Batalkan Penggunaan Stadion Patriot
- Resmi Gabung PPP, Sandiaga Ngaku Ikhlas Jika tak Diusung Jadi Bakal Cawapres
- Buntut Gibran-Prabowo, PDIP Atur Kader Kepala Daerah Terima Tamu
- Dukung Prabowo, Jokowi Pressure Megawati?
- Maksimal Perjuangkan Aspirasi, Anggota Dewan Ushtuchri Tuai Pujian Konstituen
- Jokowi: Menteri Nasdem Bisa Direshuffle
- Jokowi Tidak Akan Dukung Prabowo
- Warga Jabar Puas Pada Kinerja Ridwan Kamil
- Dewan Mahfudz Abdurrahman Berbagi 10 Ribu Bingkisan Lebaran
- Jika Pemilu Ditunda, Aktivis 98 Siapkan Pemerintahan Transisi
0 Comments