Warga Kota Bekasi Eks Anggota Gafatar akan Dijemput Unsur Pemkot
BEKASI_DAKTACOM: Pemerintah Kota Bekasi hari ini, Senin (1/2) akan menjemput 22 warganya yang merupakan mantan anggota organiasi Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar).
Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Bekasi Momon Sulaiman saat di temui di kantor Departemen Sosial Bulak Kapal mengatakan bahwa perwakilan Pemkot Bekasi menjemput puluhan masyarakatnya yang sebelumnya menjadi anggota organiasi Gafatar.
Mereka nantinya menurut Momon akan dibina dan diluruskan akidahnya dengan dibimbing oleh MUI dan FKUB.
"Selama tiga hari nantinya ada tim dari ulama Bekasi yang mengajarkan agama dan wawasan kebangsaan," katanya.
Selama mereka kembali ke masyarakat sisi keamanan dan kenyamanan akan dipantau lurah dan camat serta masyarakat lainya.
"kalau di rumah kita akan pantau,d an jika ada yang tak memiliki tempat tinggal harus didata dan dilaporkan ke pusat, karena kita tidak memiliki dana taktis," Katanya.
Reporter | : | Warso Sunaryo |
Editor | : |
- KH. Syaifuddin Siroj Resmi Menjadi Ketua Umum Kota Bekasi 2024-2029
- Karang Taruna Kota Bekasi Siap Bersatu, Pasca Pilkada 2024
- MES dan Perguruan Tinggi Berkolaborasi Sosialisasikan Ekonomi Syariah
- PNM Bekasi Gelar Program Budidaya Maggot dan Pengolahan Sampah di Medan Satria
- DPD KNPI Kota Bekasi Bantah, Memasang Spanduk dengan Nada Tendensius Terhadap Lembaga Kejaksaan
- Pengamat Berharap Komunikasi Intens antara PJ Walikota dengan Walikota - Wakil Walikota Terpilih Demi Keberlangsungan Kota Bekasi Kedepan
- Tri Adhianto dan Haris Bobihoe Menangkan Pilkada Kota Bekasi 2024 Hasil Rekapitulasi 12 Kecamatan
- Memasuki Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Bersama Forkopimda Kota Bekasi Tertibkan APK
- Ketua DDII Kota Bekasi Ustd Salimin Dhani,Ajak Warga Doakan dan Pilih Paslon no 3,Ridho.
- Mimpi Besar TOD Kota Bekasi, Dishub : Ini Tugas Bersama Seluruh Elemen
- Logistik Pilkada Sudah Sampai Gudang KPU Kota Bekasi
- Masyarakat Kota Bekasi, Padati Kampanye Rapat Umum Paslon Pilgub ASIH
- Ridho Semakin Diminati Masyarakat Jelang Pilkada
- #SemuaBisaUmroh Akan Berangkatkan 361 Jamaah ke Tanah Suci
- BAZNAS Kota Bekasi Salurkan Sembako Santri dan Beasiswa S2 Pesantren pada HSN 2024
0 Comments