Berapi-api, Sambutan Herkos Bakar Semangat Peserta Kampanye di Bekasi Timur
BEKASI, DAKTA.COM - Ditengah-tengah pendukung kampanye Capres nomor urut 1 Amin (Annis Baswedan dan Muhaimin Iskandar) di lapangan Multiguna Kecamatan Bekasi Timur Kota Bekasi, Sabtu (3
Dalam sambutannya, Ketua DPD PKS Kota Bekasi, Heri Koswara menyampaikan, Annis Baswedan sudah beberapa kali menyambangi Kota Bekasi, Pertama acara Senam, kedua hadir dengan 500 penyandang Disabilitas dan beberapa Timnas pada belakang ini.
"Ini merupakan kepedulian Pak Annis terhadap kemajuan dan keinginan perubahan Negara kita khususnya di Kota Bekasi," kata Herkos sapaan akrabnya di atas panggung sambil berapi-api.
Oleh karena itu, lanjut dia. Kemenangan Amin 80 persen dari pemilih yang ada di Kota Bekasi ini. "Siap bapak ibu sekalian. Siap semuanya," serunya.
Kemudian, perubahan secara nasional harus diikuti dengan Perubahan kota Bekasi tercinta ini. Mudah-mudahan, target PKS di Kota Bekasi ini yang merupakan amanah dari pimpinan pusat dan DPW provinsi Jawa Barat.
"Insyaallah dengan izin Allah kita akan melakukan proses kerja. Insyaallah semangat akan kita dapatkan. Target kita dua kali lipat minimal 25 kursi di Kota Bekasi ini," ucapnya.
Namun demikian, kemenangan belum cukup sampai disini. Setelah pilpres nanti ia berharap PKS terus bekerja untuk memenangkan Pilkada seranak Pilgub Jabar dan Walikota Bekasi.
"Siap semuanya. Insyaallah Amin 2024 Presiden dan insyaallah kemenangan PKS," tukasnya.
Reporter | : | Ardi Mahardika |
Sumber | : | jaenuddin ishaq |
- Karang Taruna Kota Bekasi Siap Bersatu, Pasca Pilkada 2024
- MES dan Perguruan Tinggi Berkolaborasi Sosialisasikan Ekonomi Syariah
- PNM Bekasi Gelar Program Budidaya Maggot dan Pengolahan Sampah di Medan Satria
- DPD KNPI Kota Bekasi Bantah, Memasang Spanduk dengan Nada Tendensius Terhadap Lembaga Kejaksaan
- Pengamat Berharap Komunikasi Intens antara PJ Walikota dengan Walikota - Wakil Walikota Terpilih Demi Keberlangsungan Kota Bekasi Kedepan
- Tri Adhianto dan Haris Bobihoe Menangkan Pilkada Kota Bekasi 2024 Hasil Rekapitulasi 12 Kecamatan
- Memasuki Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Bersama Forkopimda Kota Bekasi Tertibkan APK
- Ketua DDII Kota Bekasi Ustd Salimin Dhani,Ajak Warga Doakan dan Pilih Paslon no 3,Ridho.
- Mimpi Besar TOD Kota Bekasi, Dishub : Ini Tugas Bersama Seluruh Elemen
- Logistik Pilkada Sudah Sampai Gudang KPU Kota Bekasi
- Masyarakat Kota Bekasi, Padati Kampanye Rapat Umum Paslon Pilgub ASIH
- Ridho Semakin Diminati Masyarakat Jelang Pilkada
- #SemuaBisaUmroh Akan Berangkatkan 361 Jamaah ke Tanah Suci
- BAZNAS Kota Bekasi Salurkan Sembako Santri dan Beasiswa S2 Pesantren pada HSN 2024
- Ayo... Generasi Muda Gunakan BISKITA Trans Bekasi Patriot !!!!
0 Comments