Jokowi Sebut Permintaan Oksigen Untuk Pasien Covid 19 Meningkat
JAKARTA, DAKTA.COM - Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengatakan kebutuhan oksigen terus melonjak seiring dengan kenaikan kasus Covid-19.
Menurutnya, pemerintah akan terus berupaya memenuhi kebutuhan oksigen. Kerja sama dilakukan dengan berbagai pihak.
"Seperti kita ketahui bersama, kenaikan kasus Covid-19, masih terus terjadi. Dan ini telah menyebabkan lonjakan kebutuhan oksigen nasional untuk pengobatan Covid-19 baik itu yang berada di rumah sakit maupun yang berada di tempat-tempat isolasi," kata Presiden saat meninjau PT Aneka Industri seperti disiarkan akun YouTube Sekretariat Presiden, Jumat (16/7).
Secara khusus, Presiden mengapresiasi PT Aneka Gas Industri (Samator), salah satu produsen oksigen dalam negeri yang membantu pemenuhan kebutuhan oksigen nasional.
"Secara nasional dan kita telah bekerja sama dengan industri-industri di dalam negeri untuk mengamankan pasokan dan distribusi oksigen medis yang dibutuhkan masyarakat sehingga kebutuhan oksigen secara nasional bisa terpenuhi," ujarnya.
Reporter | : | Warso Sunaryo |
- PT Siloam International Hospitals Tbk Umumkan Susunan Dewan Komisaris dan Direksi Baru
- Waspdai Penyakit TB. Ini Penjelasan Dokter Eka Hospital Bekasi
- Siloam Hospitals Mampang Gelar Bincang Sehat: Penanganan Komprehensif Orthopedi dan Ekstremitas Atas dan Bawah
- Peran Jantung dalam Kesehatan Tubuh dan Penanganan Penyakit Kardiovaskular di Siloam Hospitals Lippo Cikarang
- Siloam Hospital Lippo Village Gelar Acara Strength in Style untuk Dukung Penyintas Kanker
- Mochtar Riady Resmikan Nano Device Laboratory di FTUI, Dorong Pengembangan Industri Chip dan Teknologi Nano di Indonesia
- AKSI RELAWAN MANDIRI DAN IPB UNIVERSITY SEDIAKAN LAYANAN KESEHATAN DAN PENGOBATAN GRATIS BAGI WARGA CILEUKSA, BOGOR
- Siloam Hospital Kebon Jeruk Rayakan 10 Tahun Deep Brain Stimulation Therapy untuk Penyakit Parkinson di Indonesia
- Siloam Hospitals Lippo Cikarang Berpartisipasi Dalam Program Khitanan Massal Forsil WMLC
- Hansaplast Gelar Sunat Massal Gratis di Kota Bekasi
- Siloam Hospital Group Gelar Simposium Kesehatan Bertajuk Scientific Update in Pediatric
- Bekasi Bebas Nyeri, Simak Tips Unggulan dari Pain Clinic Siloam Hospitals Bekasi Timur
- Mitra Keluarga Bekasi Timur, Tingkatkan Pusat Layanan Onkologi Terlengkap
- JIP: 13,4 Persen ODHA Mendapat Stigma Dari Orang Lain
- Komitmen Tanpa Batas, BPJS Kesehatan Berikan Layanan JKN Selama Libur Lebaran
0 Comments