Bekasi / Kota /
Follow daktacom Like Like
Selasa, 22/06/2021 09:09 WIB

Peluang Bisnis Produk Halal Saat Pandemi

Ilustrasi bisnis syariah (istimewa)
Ilustrasi bisnis syariah (istimewa)
BEKASI, DAKTA.COM - Indonesia merupakan negeri yang mayoritas berpenduduk muslim. Hal ini berpengaruh pada tuntutan kebutuhan produk halal bagi warga muslim.
 
Dampak pandemi Covid-19 memang membuat seluruh aktivitas terganggu. Termasuk pertumbuhan ekonomi masih terus merangkak untuk tetap bertahan.
 
Memilih bisnis di masa pandemi selain untuk mendapatkan keuntungan dan rezeki yang halal, juga harus sesuai syariat Islam. Bisnis produk halal bisa menjadi salah satu pilihan bagi Anda yang ingin memulai berbisnis.
 
Ada tiga hal ciri dari model bisnis, pertama yakni produknya sudah teruji dan berkualitas; kedua, menguntungkan dan ketiga; terbukti atau mampu bertahan lama.
 
"Yang pasti memiliki dampak manfaat dari produk tersebut yang omzetnya rata-rata di atas 10 persen," ujar Ustad Herdy Leonardi dari Al -Falah Group saat bincang daring kepada Dakta, Selasa (22/6).
 
 
Sebagai wujud pengabdian untuk bumi pertiwi, HNI hadir untuk menjayakan produk-produk halal dan berkualitas. 
 
HNI telah memiliki Sertifikat MUI atas produk dan bisnis yang dijalankannya. HNI telah memiliki Representative Office di Thailand dan Malaysia, dengan jumlah 17 sub warehouse yang tersebar di kota-kota besar di Indonesia.
 
"Jadi untuk Rekan Dakta yang ingin memulai berbisnis, bergabung menjadi mitra HNI bisa menjadi pilihan bagi Anda," ujar Herdy.
 
Informasi mengenai kemitraan HNI bisa menghubungi 0818-0833-0427.
 
Reporter :
Editor : Dakta Administrator
- Dilihat 1744 Kali
Berita Terkait

0 Comments