Kamis, 14/11/2019 11:18 WIB
PPPA Daarul Qur'an Launching Wakaf Saham
JAKARTA, DAKTA.COM - PPPA Daarul Qur'an melaunching program wakaf saham dalam rangka memberikan manfaat yang lebih besar bagi umat Islam di Indonesia.
Menurut paparan dari Direktur Pemberdayaan Zakat dan Wakaf Kemenag, Fuad Nasar bahwa manfaat wakaf yang sangat besar bagi keberlangsungan dakwah maupun kesejahteraan bagi umat Islam
"Wakaf bisa membangun sejumlah hal bermanfaat seperti pembangunan masjid, sekolah, asrama, dan fasilitas umum lainnya," ungkap Fuad di Kuningan, Kamis (14/11).
Fuad mengapresiasi adanya program meluncurkan saham wakaf sebagai bentuk inovasi yang dilakukan oleh PPPA Darul Quran sebagai bentuk upaya mereka dalam memberikan pendidikan tinggi bagi para penghafal Al-Qur’an.
"Dengan adanya wakaf saham ini diharapkan menjadi bentuk tanggung jawab sosial bagi umat Islam untuk membangun peradaban yang lebih baik," imbuhnya.
Saat ini, potensi zakat di Indonesia mencapai angka Rp217 triliun, tetapi pengumpulannya baru mencapai angka 3% dari total potensi tersebut.
Sementara berdasarkan data dari Badan Wakaf Indonesia, potensi aset wakaf per tahun mencapai angka Rp2000 triliun dengan luas area tanah wakaf hingga 420.000 hektare.
Geliat pertumbuhan pasar modal syariah di Indonesia mengalami peningkatan karena dianggap paling inovatif dan memiliki produk terlengkap. **
Reporter | : | |
Editor | : |
- PT Naffar Perdana Wisata Ajak Semua Travel Umroh Untuk Kerjasama Raih Keberkahan Memuliakan Tamu Allah
- LippoLand Perkuat Posisi dengan Visi, Misi, dan Logo Baru Sambut Pertumbuhan Industri Properti
- Specta Color Zumba Bersama Liza Natalia di WaterBoom Lippo Cikarang
- BPR Syariah HIK Parahyangan Raih Penghargaan Infobank Sharia Award 2024
- RUPSLB PT Lippo Cikarang Tbk Setujui Rights Issue 3 Miliar Saham untuk Pengembangan Bisnis
- CIMB Niaga Suryacipta Dipimpin Banker Muda Inspiratif Krisfian A. Hutomo
- Kurniasih Dukung Upaya Kemenaker Agar Tidak Ada PHK di Sritex
- Anggota IKAPEKSI INDONESIA Desak Penyelesaian Konflik dan Langkah Hukum terhadap Pelanggar
- LPCK Berkomitmen Menciptakan Lingkungan Asri dan Harmonis
- LPCK Terus Berinovasi Sambut Pertumbuhan Pasar Properti
- IKAPEKSI Gelar Munaslub, Pranyoto Widodo Terpilih Sebagai Ketua DPP Periode 2024-2029
- POJK Merger BPR/S, Ini Kata Ketua Umum DPP Perbarindo Tedy Alamsyah
- Perbarindo DKI Jakarta dan Sekitarnya Gelar Rakerda. Bahas Merger BPR/S
- Peserta Tunggak Iuran, BPJS Kesehatan Cabang Bekasi Dorong Manfaatkan Program Rehab
- Bank Syariah Artha Madani Raih 2 Penghargaan Tata Kelola di GRC Awards 2024
0 Comments