Selasa, 07/11/2017 10:45 WIB
STIKes Bani Saleh Gelar Diseminasi Penelitian Dosen
BEKASI_DAKTACOM: STIKes Bani Saleh bekerjasama dengan ADI Bekasi, APTISI IV A Bekasi Karawang mengadakan Diseminasi penelitian Dosen berbasis kesehatan dan ilmu pengetahuan pada Selasa (07/11), bertempat di Aula RSI Subki Abdul Kadir, Jalan Kartini No.66, Bekasi Timur, Kota Bekasi.
Kepala Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat STIKES Bani Saleh Rifael Satrio Adi Nugroho, M.Sc.Apt mengatakan kegiatan ini terwujud atas dasar pertanggungjawaban atas penelitan yang sudah dilakukan dengan tujuan mewujudkan Tridharma perguruan tinggi yang memuat penelitian pengembangan.
"Acara ini mengundang para akademisi yang tidak hanya dibidang kesehatan namun juga dibidang lain seperti teknik, infomatika, dan keguruan," tukas Rifael dalam wawancara eksklusif bersama Dakta.
Ia menambahkan, acara ini merupakan acara perdana yang dilakukan oleh STIKes Bani Saleh. Menurut Rifael, kegiatan ini wajib diikuti bagi para akademisi dilingkungan perguruan tinggi untuk mempublikasi penelitiannya diakhir periode pembelajaran. Salah satu yang menjadi manfaat bagi para Dosen dalam hal sertifikasi
"Semoga Publikasi penelitian di wilayah Bekasi raya makin banyak agar makin bermanfaat untuk masyarakat," papar Rifael
Acara ini turut diramaikan para akademisi dari perguruan tinggi diwilayah Bekasi Raya dari berbagai disiplin ilmu. Rifael mengharapkan, acara ini bisa menjadi ajang bagi para akademisi untuk melakukan diseminasi setiap tahunnya.
Editor | : | |
Sumber | : | Radio Dakta |
- KH. Syaifuddin Siroj Resmi Menjadi Ketua Umum Kota Bekasi 2024-2029
- Karang Taruna Kota Bekasi Siap Bersatu, Pasca Pilkada 2024
- MES dan Perguruan Tinggi Berkolaborasi Sosialisasikan Ekonomi Syariah
- PNM Bekasi Gelar Program Budidaya Maggot dan Pengolahan Sampah di Medan Satria
- DPD KNPI Kota Bekasi Bantah, Memasang Spanduk dengan Nada Tendensius Terhadap Lembaga Kejaksaan
- Pengamat Berharap Komunikasi Intens antara PJ Walikota dengan Walikota - Wakil Walikota Terpilih Demi Keberlangsungan Kota Bekasi Kedepan
- Tri Adhianto dan Haris Bobihoe Menangkan Pilkada Kota Bekasi 2024 Hasil Rekapitulasi 12 Kecamatan
- Memasuki Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Bersama Forkopimda Kota Bekasi Tertibkan APK
- Ketua DDII Kota Bekasi Ustd Salimin Dhani,Ajak Warga Doakan dan Pilih Paslon no 3,Ridho.
- Mimpi Besar TOD Kota Bekasi, Dishub : Ini Tugas Bersama Seluruh Elemen
- Logistik Pilkada Sudah Sampai Gudang KPU Kota Bekasi
- Masyarakat Kota Bekasi, Padati Kampanye Rapat Umum Paslon Pilgub ASIH
- Ridho Semakin Diminati Masyarakat Jelang Pilkada
- #SemuaBisaUmroh Akan Berangkatkan 361 Jamaah ke Tanah Suci
- BAZNAS Kota Bekasi Salurkan Sembako Santri dan Beasiswa S2 Pesantren pada HSN 2024
0 Comments