Senin, 22/05/2017 13:00 WIB
Mukernas Syarikat Islam Ajukan Hari Kebangsaan Indonesia
BOGOR_DAKTACOM: Musyawarah Kerja Nasional Syarikat Islam (SI) yang berakhir pada Ahad (21/5) menghasilkan beberapa rekomendasi, salah satunya adalah mengenai pengajuan Hari Kebangsaan Indonesia.
Rekomendasi ini lahir atas kritik membangun terkait Hari Kebangkitan Nasional yang dinisbatkan kepada berdirinya Boedi Oetomo, yang secara sejarah merupakan organisasi lokal priyayi Jawa.
"Tanpa maksud mengklaim Hari Kebangkitan Nasional untuk di nisbatkan ke hari lahir SI, maka peserta Mukernas mengusulkan agar hari kelahiran SI pada 16 Oktober dinisbatkan sebagai Hari Kebangsaan Indonesia," ungkap rilis pantia yang diterima redaksi, Senin (22/5).
Selain membahas soal isu Hari kebangkitan Nasional, Mukernas SI juga membahas peran penting perekonomian Islam, khususnya untuk mendorong pertumbuhan ekonomi nasional.
Hal ini tertuang dalam rekomendasi lainnya yang mengusulkan agar dibentuk wahana pendidikan dan pelatihan agar lahir pengusaha yang dapat menghadapi tantangan ekonomi di masa depan.
Editor | : | |
Sumber | : | Rilis Mukernas SI |
- RESMI DILANTIK, DEWAN PENGAWAS DAN PENGURUS AKSI RELAWAN MANDIRI HIMPUNAN ALUMNI IPB MASA BAKTI 2024-2029
- BAZNAS Berikan Rekomendasi Izin Pembentukan Bagi LAZ Al-Kahfi Peduli
- Jangan Sampai Dideportasi, Ini Cara Bikin Visa Wisata ke Luar Negeri
- Obsatar Sinaga Pimpin ICMI Jabar Seusai Terpilih Dalam Muswil
- Peresmian Kampung Zakat Desa Bersinar Uwemalingku (beriman, bersinergi, dan berkarya)
- Anter Bantuan Hewan Ternak Pakai Perahu Eretan, Bukti Dukungan Pemberdayaan Ekonomi Pesantren
- Program Tebar Sarung dan Mukena: Menjawab Keperluan Jiwa para Korban Semeru
- Dana Muktamar IV Wahdah Islamiyah Sebagian Dialihkan untuk Korban Bencana
- Himpunan Alumni IPB Salurkan Bantuan Kemanusiaan Terdampak Erupsi Semeru
- Bentuk Apresiasi, IFI Gelar Indonesia Fundraising Award 2021
- Meriah, Sahabat Yatim Indonesia Rayakan Milad Laznas Ke-12 Tahun
- REI DPD Jabar dan Komisariat Bekasi Beri Santunan dan Sebar Wakaf 1000 Mushaf Al Quran
- HA-E IPB Serahkan Donasi untuk Masyarakat Terdampak Bencana di NTT dan NTB
- Human Initiative Miliki 4 Program Bukber
- Terima Donasi Kembali, BAZNAS Akan Salurkan Bagi Warga Terdampak Pandemi
0 Comments