Ahad, 18/10/2020 14:39 WIB
Kepala Ikan Kerapu Kuah Asam Khas Manado Pengugah Selera di Bekasi
BEKASI, DAKTA.COM - Kelezatan Kepala Kerapu khas Manado, mampu menggugah selera makan. Kuahnya bening seperti sop namun kaya rempah memberi kesegaran dan rasa tersendiri untuk disantap.
Menikmati lezatnya kepala Kerapu kuah asam khas Manado ini, tak perlu ke rumah makan mewah ataupun ke Manado langsung. Karena ada di Kota Bekasi ada warung khas Manado Dabu-dabu.
Nama warung itu sendiri diambil dari nama sambal yang menjadi menu wajib dimeja makan bagi warga Manado. Lokasinya cukup sederhana di komplek kantor KONI komplek Stadion Patriot Candrabhaga, Kayuringin Jaya - Bekasi Selatan.
"Kami baru buka disini, semua khas Manado. Menu andalan Kepala Kerapu Kuah Asam dan kudapan khas lainnya seperti sambal atau dabu-dabu sendiri," ungkap Natalia, pengelola warung khas Manado Dabu-dabu, Ahad (18/10).
Dikatakannya, bahwa kepala kerapu kuah asam adalah makanan harian di kawasan pesisir cara masaknya pun simpel tetapi kaya akan rempah-rempah mampu memberi rasa yang khas.
"Kepala ikan kerapu lebih dulu direbus sudah itu dicampur garam dan penyedap rasa lainnya jangan lupa ikannya harus segar agar rasa ikannya lebih empuk dan enak" jelas Natalia.
Selain sambal dabu-dabu juga tersedia aneka masakan ayam lainnya. Warung dabu-dabu buka setiap hari mulai pukul 07.00 WIB.
Salah seorang pelanggan, Wira mengatakan masakan kepala ikan kerapu kuah asam cukup pas rasanya. Selain tempatnya nyaman, harganya pun bersahabat.
Reporter | : |
- Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Lepas 420 Calon Jamaah Haji Kloter Pertama ke Tanah Suci
- Kabid SD Disdik Kota Bekasi Marwah Zaitun Bersyukur Kota Bekasi Masuk dalam Program Astacita Persiden di Bidang Pendidikan
- Toilet Sekolah Tidak Terurus Bau dan Kotor Jajaran Dinas Pendidikan Tidak Peduli.
- 100 Hari Kerja Wali dan Wakil Wali Kota Bekasi, 2 BUMD Dinobatkan Penghargaan Nasional
- Muhammad Kamil Syaikhu : Warga Rela Bayar Mahal Kalau Kualitas Air Perumda PDAM Tirta Patriot Baik
- Pemkot Bekasi Segel Bangunan Tak Berizin di Pekayon Jaya
- Momen Haru Ibu Wali Kota Bekasi Temui Para Lansia, Berikan Tanda Cinta dan Ajak Tetap Berkarya di Usia Senja
- Rakor Forum Bekasi Sehat, Wali Kota Bekasi Akan Wujudkan Kota Bekasi yang Lebih Sehat dan Nyaman untuk Warga.
- Aksi Gabungan Camat Bekasi Selatan, Bersihkan Banner Tak Berizin
- Pemkot Bekasi Terbitkan Surat Edaran Larangan Kendaraan Dinas Untuk Mudik
- Tri Adhianto Sewot, Bawahanya Lurah Jatiraden Minta Bantuan Pembelian Pendingin Ruangan Ke Warga
- HUT ke-28 Kota Bekasi: Tri Adhianto dan Haris Bobiho Sumbangkan Gaji Pertama untuk Warga Terdampak Banjir
- Warga Mengeluh Sampah Pasca Banjir Belum Juga Diangkut Dinas Lingkungan Hidup
- Membludak, Pemkot Bekasi Dihimbau Tak Tumpuk Bantuan dan Segera Distribusikan Pada Korban Banjir
- Kota Bekasi Butuh 69 Milyar Perbaiki Kerusakan Infrastruktur Imbas Banjir yang Terjadi
0 Comments